Laporan pertanggungjawaban Desa Besan TA. 2022
PAUD Merta Sentana Kumara Desa Besan
PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN (PMT)
KEGIATAN POLRI BERBAGI
Monitoring dan Evaluasi oleh Bapak Bupati Klungkung
PENGAWASAN PENANGGULANGAN SAMPAH PLASTIK
PEMBINAAN PENGELOLAAN PERPUSTAKAAN DESA
GEMATANSAPLAS MEMPERINGATI HUT RI KE-77
Tradisi Ngaben Massal di Desa Besan
Rapat RKP Desa Besan
berita-desa
-
SEGENAP PEMERINTAH DESA BESAN MENGUCAPKAN "SELAMAT HARI SUCI GALUNGAN DAN KUNINGAN" ...
-
Jumat, 07 Februari 2020 Pemberian Bantuan Sembako kepada warga Desa Besan dari Pihak Hotel Wapa Diuma, warga yang menerima bantuan diantaranya Ni Nengah Mileh, Ni Putu Mira Purnama Sari, I Wayan Sirta. Penyerahan bantuan ini didampingi oleh Staf Kantor Desa Besan. ...
-
pada hari ini Senin tanggal 27 Januari 2020 Dinas Kesehatan Hewan didampingi Klian banjar Dinas dan Kasi Kesejahteraan melaksanakan kegiatan Vaksin Anjing di Desa Besan sebanyak 22 ekor anjing. ...
-
Jumat, 24 Januari 2020. Malam ini telah dilaksanakan rapat koordinasi LPM dengan I Ketut Yasa selaku Perbekel Desa Besan, dalam rapat malam ini ada beberapa hal yang dibahas. Perbekel Desa Besan menyatakan dengan jelas bahwa Organisasi LPM harus tetap ada karena tertuang dalam Permendagri walaupun honor untuk LPM tidak bisa dianggarkan seperti BPD, disamping itu juga keanggotaan LPM yang sekarang sudah habis masa jabatan sejak 15 januari 2020 karena keanggotaan yang akan disusun ulang maka apabila ada anggota yang ingin mengundurkan diri, dipersilahkan. ...
-
Senin, 20 Januari 2020, pembinaan Lomba Desa Tingkat Kabupaten Klungkung tahap kedua. Tim Pembina Desa Kecamatan Dawab melaksanakan pembinaan di Desa Besan. Tim yang dipimpin oleh Anak Agung Gede Putra Werdana selaku Camat Dawan. Masing-masing indikator yang ditangani oleh Tim Pendamping Kelurahan mendapat pengarahan sekaligus pembinaan dari Tim Pembina. Indikator Penilaian Perlombaan desa tersebut terdiri dari : Bidang Pemerintahan, Bidang Kewilayahan, Bidang Kemasyarakatan dan Bidang Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga. Masing-masing indikator ...
-
Jumat, 17 Januari 2020
Giat Jumat Bersih dan Penanaman Pohon di Area Kantor Desa Besan. ...
-
Pagi ini Ketut Yasa selaku Perbekel Desa Besan menerima mahasiswa/i dari UNDIKNAS (Universitas Pendidikan Nasional) yang akan melaksanakan KKN di Desa Besan. KKN ini akan berlangsung selama 3 bulan, mahasiswa/i ekstensi ini akan tinggal di desa hanya hari sabtu dan minggu saja. Adapun tugas mahasiswa/i ini yakni menuntaskan beberaoa tugas yang diberikan dari pihak kampus, baik itu tugas kecil maupun tugas besar. setelah acara penerimaan dari perbekel dan penyampaian sepatah dua patah kata yang disampaikan oleh Dosen Pembimbing kemudian dilanjutkan ...
-
Palang Merah Indonesia (PMI) Klungkung membagikan logistik sembako kepad warga kurang beruntung. Bantuan kali ini diserahkan kepada sejumlah warga di Desa Besan oleh Wakil Bupati Klungkung I Made Kasta selaku Ketua PMI Kabupaten Klungkung. Kegiatan ini merupakan rangkaian menyambut Hari Relawan yang diperingati setiap tanggal 26 Desember. Dalam acara penyerahan bantuan tersebut wabup Made Kasta turut didampingi Sekretaris PMI Ngakan Made Mintu, Kepala Dekopinda Klungkung Ngakan Made Nata serta prajuru Desa Besan dan para staf PMI Klungkung. Kegiatan ...